p1

Petani, Antara Hidup dan Mati


Siapa yang tidak tahu tentang kehidupan petani di Indonesia ini, masyarakat hanya disuguhi dengan berbagai masalah mengenai sektor pertanian di negara ini. Mulai dari, masalah kenaikan harga pupuk, kelangkaan pupuk, impor beras, sampai harga gabah yang melonjak di tangan pengepul.

Sebenarnya apa yang terjadi di negara makmur ini, kehidupan petani seakan di ujung tanduk. Indonesia yang pernah menjadi penyokong sektor ekonomi hingga NKRI pernah menjadi "Macan Asia" selama beberapa saat. Apa yang dipandang oleh bangsa ini tentang kehidupan petani.

Kehidupan dan kematian petani seakan tidak jelas di negara ini.

Read more
p1

Tentang IPB, Mencari dan Memberi Yang Terbaik

Institut Pertanian Bogor (IPB) sebuah sekolah tinggi yang memberikan wajah baru pada dunia pendidikan di Indonesia, didirikan pada tanggal 1 September 1963 sebagai sebuah langkah nyata dari keprihatinan dan ingin adanya kemajuan di sektor pertanian di negara agraris ini.

"Mencari dan Memberi yang Terbaik" merupakan motto dari institut yang telah dipimpin 13 rektor dari masa ke masa. Merupakan sebuah tekad yang nyata untuk menjelajahi, mengeksplorasi, dan memberikan kontribusi yang nyata dan terbaik untuk negeri tercinta.

Tidak hanya mencetak alumni-alumni yang hanya bisa berkompetensi di lapang, IPB juga mencetak berbagai lulusan terbaik dalam bidang gribisnis, agroindustri, agroservices, dan agrowisata. serta, mencetak lulusan yang berkompeten untuk menjadi seorang yang berjiwa peneliti dan penemu inovasi-inovasi untuk memberikan sebuah kontribusi nyata dalm peningkatan bidang agraris di Indonesia.

Memang sudah tidak bisa dipungkiri, Institut Pertanian Bogor memang "Mencari dan Memberi yang Terbaik"

Read more